PPP Surabaya Kumpulkan Para Bacaleg

Tagarsurabaya.com – Beberapa partai politik (parpol) mulai memanaskan kembali mesin politiknya bersama para calon legislatif (caleg). Salah satunya Partai Persatuan Pembangunan (PPP). Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Persatuan Pembangunan Kota Surabaya mengumpulkan para caleg Kamis (1/6)…