Akibat Ngantuk, Mobil Terjun Bebas di Sungai Gunungsari Surabaya
Tagarsurabaya.com – Suatu mobil tercebur ke sungai di kawasan Jalur Gunungsari, pada Sabtu, 26 November 2022, dini hari. Sopir kendaraan tersebut diprediksi mengantuk sehingga kehabisan kendali. Sekretaris BPBD Surabaya, Ridwan…